Senin, 14 Oktober 2013

Membuat Jaringa Komputer Dengan Wireless ( Ad Hoc )

Dalam membuat suatu jaringan terdapat dua buah jenis alternatif yaitu dengan menggunakan LAN dengan kabel UTP atau bisa dengan perangkat yang seadanya contoh pada perangkat Notebook yaitu WiFi yang juga biasa di sebut Wireless.

Pada kali ini kami akan menerangkan sedikit tentang pembuatan kabel jaringan dengan menggunakan Kabel UTP dan Konektor RJ-45. Dalam menghubungkan dua Komputer/Notebook ada dua cara pula baik dengan menggunakan HUB atau Peer to Peer.


Untuk menghubungkan komputer menggunakan Hardware tambahan HUB memiliki urutan kabel yang di berinama Straight berikut ini adalah contoh dari urutan untuk pemasangan kabel UTP ke Konektor RJ-45 :


Sedangkan menghubungkan ke 2 komputer secara langsung maka akan menggunakan susunan kabel dengan urutan Cross berikut adalah penyusunan kabel bertipe Cross :
Tapi kali ini saya tidak menggunakan Kabel namun saya akan menghubungkan 2 buah komputer atau lebih dengan menggunakan WiFi  berikut adalah langkah-langkah dalam pembuatan jaringan local dengan menggunakan WiFi (Ad Hoc) berikut adalah langkah-langkahnya :

Pastikan Driver Wireless pada komputer PC atau Laptop anda sudah terinstall dengan baik

Setelah sudah memastikan Driver Wireless sudah terinstal periksa pula apakah komputer sedang terhubung dengan perangkat lain atau tidak dengan cara Klik icon jaringan pada taskbar seperti gambar berikut :



Pada gambar di atas menandakan bahwa komputer atau Notebook kita tidak terhubung pada jaringan apapun. Berikut adalah contoh lain bahwa komputer kita tidak terhubung pada jaringan




1.       Setelah itu kita akan mengatur untuk membuat suatu jaringan dengan wireless dengan cara berikut ini :

Pertama kita akan membuat server terlebih dahulu dengan mengklik Set up a new connection or network


Setelah itu pilih menu Set Up a Wireless Ad Hoc, lalu klik next


Kemudian akan tapil gambar di bawah ini, dan klik next

 

Kemudian tampil menu untuk mengatur nama wireless, jenis keamanan yang anda pilih:
  •        No authentication (open) : yang tidak memakai password ketika login.
  •        WEP (Wired Equivalent Privacy): standar keamanannya masih lemah.
  •        WPA2-Personal : standar keamanannya lebih terjamin dari pada WEP.
Lalu klik next.

setelah klik next maka wireless sudah dapat di hubungkan 


Setelah pengaturan sudah selesai kemudian wireless sudah dapat dihubungkan dengan komputer
Lain dengan WiFi yang ada pada komputer lain dan icon akan berubah jika jaringan Ad Hoc yang tadi kita buat tadi maka akan tampil seperti berikut :


Pada jaringan yang tadi kita buat tidaklah terhubung pada internet hanya local saja dan berikut tampilan lain sebagai contoh bahwa komputer sudah terhubung


Selanjutnya kita akan mengecek dengan menggunakan Command Prompt dengan cara sebagai berikut :
Tekan tombol Windows + R > ketikan CMD maka akan tampil tampilan Command Prompt



Setelah itu kita cek hubungan WiFi dengan cara mengetikan ipconfig untuk cek NIC yang terhubung pada jaringan.


Setelah itu cek pada komputer yang terhubung dengan perintah yang sama untuk melihat IP Address yang telah ditetapkan secara otomatis. Berikut adalah tampilan alamat IP yang terdapat pada komputer client :


Kemudian tes hubungan antara komputer dengan melakukan perintah PING berikut adalah caranya :


Jika sudah tampil seperti gambar di atas maka komputer sudah terhubung dan sebagai contoh komputer sudah terhubung kita akan Share data dengan cara sebagai berikut


Dan kemudia masuk ke dalam komputer yang terhubung dengan mengklik komputer yang sudah terhubung dan melihat folder apa saja yang dishare pada komputer yang terhubung


Maka selesai sudah pengaturan dan sharing data menggunakan Wireless ( Ad Hoc )

Terimakasih Telah mampir diblog saya yang sederhana ini semoga artikel ini bermanfaat bagi para sobat bloger.

Tugas Kelompok Sistem Terdistribusi :
Anggota Kelompok :

Arianto Cahyadi
Azis Taufiq
Dody Aria
M. Imam Malendry
M. Hosen Abrari