Selasa, 19 Januari 2021

Manfaat & Kelebihan Blogging untuk Kita

Hai sobat blogger yang setia nongkrong di mari kali ini saya akan sharing tentang manfaat blogger bagi kita dalam kehidupan sehari-hari yang kita jalani. Mungkin bagi para penulis blog sangat tidak asing dan mereka juga sudah mengerti fungsi blog sendiri sekarang yuk kita masuk dalam topik pembicaraannya.

Fungsi :

1.     Menyalurkan Aspirasi dan Pengalaman Kita

Maksud dari menyalurkan Aspirasi dan pengalaman ini adalah kita bebas untuk menulis apapun yang kita ingin bagikan dengan pembaca baik itu ide atau gagasan tentang sesuatu yang bisa menginspirasikan penulis lain untuk bisa berkembang bersama

 

2.     Mengekspresikan Perasaan

Jika kalian mempunyai hobby memasak, melukis, bernyanyi atau yang lainnya kalian juga bisa mengungkapkan tulisan kalian entah itu melalui puisi, lukisan atau lain sebagainya blog sangat bebas untuk kalian mengekspresikan nya di blog ini. 

3.    Berbagi Ilmu dan Informasi yang berguna

Di blog juga bisa kita membagikan informasi dan ilmu yang kita dapat entah itu dari pengalaman kita sehari-hari atau informasi yang kita ketahui anda bisa membagikannya di blog 

4.    Menghasilkan Uang ( Monetisasi )

Nah kalo yang 1 pasti kalian ingin kan , nah menghasilkan uang disini kita dapat memanen hasil pundi-pundi pada blog kalian dengan cara memonetisasi blog anda dengan Google Adsense dengan cara kalian harus update postingan kalian sehari 1x untuk memastikan blog anda aktif lalu setelah anda aktif sekitar 1 bulan menulis dan umur blog kalian sudah lama kalian coba untuk mendaftarkannya di Google Andsense untuk dapat segera menghasilkan uang.

 

Kelebihan dari BLOG sendiri :

·      Mudah dalam pengunaan

Mengapa mudah dalam penggunaannya karna posting di blog sama dengan seperti aplikasi yang kita gunakan sehari-hari untuk bekerja yaitu Ms.Word dengan Tools yang sama 

·      Tools yang Frendly untuk pemula

Tools yang Mudah dipahami karna di blogger itu memiliki tools yang sama persis dengan Ms.Word entah itu menambahkan Icon, Gambar, maupun link

·      Dan cara daftar yang mudah

Kenapa mudah untuk mendaftar di blogger ini karna jika anda sudah memiliki akun Gmail anda pasti sudah punya akun Blog yang sudah siap di gunakan karna tinggal login saja dengan akun Gmail anda saja dan Klik sedikit anda langsung memiliki halaman blog yang siap anda olah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar